Apa Itu Glaukoma yang Diduga Diderita oleh Satu Keluarga di Banten, Berikut Penjelasannya?

Apa Itu Glaukoma yang Diduga Diderita oleh Satu Keluarga di Banten, Berikut Penjelasannya?

Apa Itu Glaukoma Yang Diduga Diderita Oleh Satu Keluarga di Banten, Berikut Penjelasannya?--

SUMEKS.CO - Satu keluarga di Kabupaten Demak Provinsi Banten, alami penyakit misterius yakni kebutaan mendadak kembali mencuat di beberapa jejaring media sosial (medsos).

Mencuatnya unggahan video tersebut, menimbulkan berbagai macam spekulasi dari warganet.

Banyak yang menduga penyakit kebutaan mendadak yang dialami oleh satu keluarga di Provinsi Banten tersebut disebabkan oleh penyakit Glaukoma?

Lalu apa itu penyakit Glaukoma dan penyebab, gejala sekaligus cara mengobati penyakit Glaukoma?

BACA JUGA:Heboh Satu Keluarga di Banten Alami Kebutaan Mendadak, Warganet Curigai Terima Penyakit Ini?

Dirangkum dari berbagai sumber informasi Senin 15 Januari 2023, begini penjelasan tentang penyakit Glaukoma.

Glaukoma seringkali tidak menunjukkan gejala awal yang jelas, sehingga banyak orang tidak menyadari bahwa mereka menderita kondisi ini. 

Secara bertahap, kerusakan pada saraf optik dapat terjadi tanpa disadari, dan penglihatan yang hilang biasanya tidak dapat dipulihkan.

Berikut beberapa gejala-gejala Glaukoma?

- Penglihatan terganggu

Glaukoma seringkali mempengaruhi penglihatan perifer (sisi) terlebih dahulu. 

BACA JUGA:Berikut Ini 7 Rekomendasi Pilihan Menu Sarapan yang Sehat untuk Penderita Diabetes

Seiring waktu, area pandang yang hilang dapat memperluas dan menyebabkan penglihatan kabur atau terganggu.

- Penglihatan tunnel (terowongan)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: