Mengenal Karakter yang Ada di Anime Arakawa Under The Bridge

  Mengenal Karakter yang Ada di Anime Arakawa Under The Bridge

Karakter yang ada dalam anime Anime Arakawa Under The Bridge.--net

BACA JUGA:Alur Cerita, Konflik dan Karakter Anime Sousou no Freiren 2023, Selengkap Cek Disini!

Kepala desa seringkali merasa sedih karena didiskriminasi oleh manusia sebab penampilan luarnya, padahal sebenarnya dia bukanlah kappa sungguhan, melainkan hanya manusia biasa yang mengenakan setelan kappa, itu terlihat dari resleting di punggungnya.

Meski demikian kepala desa merasa bahwa dirinya adalah kappa sungguh.

4. Hoshi

Hoshi adalah pria berumur 24 tahun dengan tinggi 179 cm. Zodiaknya Taurus sedangkan golongan darahnya adalah B. 

BACA JUGA:Bisa Dicobah Nih, 8 Ide Desain Rumah Minimalis Berbagai Ukuran yang Bikin Nyaman, Ada Konsep Anime Jepang

Hoshi memiliki  kepala berbentuk bintang. Oleh karena itu dia diberi nama 'Hoshi' oleh kepala desa. 

Hoshi sendiri merupakan seorang artis yang sering tampil dengan gitarnya di dekat tepian sungai. 

Hoshi juga merupakan seorang perokok berat dan menganggap Kou sebagai saingannya, karena Hoshi mencintai Nino.

5. Shirai Tooru

BACA JUGA:Misteri Dark Continent, Lanjutan Arc Chimera Ant di Anime Hunter X Hunter

Shirai Tooru adalah bapak-bapak yang berumur 43 tahun. Shirai memang sangat ramah jika diajak ngobrol tapi sayangnya dia terobsesi untuk selalu menginjak garis putih. 

Hal yang dilakukan Shirai sangat kekanakan layaknya anak SD yang selalu ingin berjalan di garis tepi putih di jalan aspal.

Shirai Tooru dulunya adalah seorang pekerja kantoran sebelum dia mulai tinggal di bawah jembatan karena disuruh minggat oleh istrinya.

6. Suster 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: