Puyang Harimau Tukung, Konon Jadi Cikal Bakal Desa Kasah Kecamatan Muara Kuang di Ogan Ilir
Makam Puyang Harimau Tukung Ogan Ilir.--
Sebenarnya, makam Puyang Harimau Tukung merupakan salah satu makam keramat yang dimiliki Kecamatan Muara Kuang Kabupaten Ogan Ilir.
Makam Puyang Harimau Tukung Ogan Ilir.--
BACA JUGA:Usang Sungging, Nenek Moyang Warga Tanjung Batu Ogan Ilir yang Makamnya Setia Dijaga Burung Perkutut
Karena, Kecamatan Muara Kuang terdapat banyak sekali makam-makam keramat yang sering dikunjungi peziarah.
Tak hanya warga Ogan Ilir, makam-makam keramat di Kecamatan Muara Kuang ini juga sering dikunjungi oleh warga luar provinsi. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: