Spesifikasi dan Harga Terbaru New Ertiga Diesel Hybrid, Bulan September 2023

Spesifikasi dan Harga Terbaru New Ertiga Diesel Hybrid, Bulan September 2023

Suzuki Ertiga--dok : sumeks.co

SUMEKS.CO - Menyikapi pesaingan teknologi PT Suzuki Indomobil Saler (SIS) memperkenalkan generasi terbaru Suzuki New Ertiga Diesel Hybrid.

Salah satu mobil MPV andalan Suzuki ini mendapatkan perubahan signifikan, terutama dari platform yang digunakan.

Suzuki New Ertiga Diesel Hybrid mengalami perubahan yang cukup mencolok jika dibandingkan model sebelumnya yang mengkombinasikan kenyamanan dan daya tahan.

Berbagai inovasi yang dilakukan pada mobil ini adalah sebagai kendaraan yang mengerti kebututuhan keluarga Indonesia.

BACA JUGA:Suzuki APV Arena Mobil Keluarga Sejuta Keunggulan, Daihatsu Gran Max Lewat

Hadirnya mesin hybrid diesel juga memberikan varian lain dari mesin konvensional sebagai pilihan unggul pada lini produk Suzuki.

Meski New Ertiga Diesel Hybrid telah hadir, Suzuki tetap memproduksi Ertiga lama. 

Bagi yang masih berminat memboyong varian diesel atau bensin tidak dalam bentuk hybrid, Suzuki masih menjual All New Suzuki. 

Berikut spesfikias Suzuki New Ertiga Diesel Hybrid dan Harga Terbaru.

BACA JUGA:Mobil Suzuki APV Arena Menjadi Varian yang Paling Diminati di Indonesia

Varian Diesel

Suzuki New Ertiga Diesel Hybrid  model ini dikhususkan untuk memenuhi permintaan dari pasar fleet yang masih tinggi. 

Selain itu, hadirnya New Ertiga Diesel Hybrid juga untuk memenuhi kebutuhan keluarga Indonesia akan kendaraan berkapasitas 7 penumpang.

Dengan lengkap dari berbagai aspek. Ertiga memberikan banyak kelebihan yang turut dihadirkan seperti AMIN (AMAN, MEWAH, IRIT, dan NYAMAN).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: