Bentuk Kepedulian, PT Angkasa Pura II Berikan Bantuan Pasien Stunting dan Pasien ATM

Bentuk Kepedulian, PT Angkasa Pura II Berikan Bantuan Pasien Stunting dan Pasien ATM

Bantuan Extra Fooding PT Angkasa Pura II untuk pasien stunting dan AIDS, Tuberculosis, Malaria (ATM). Foto: dokumen/sumeks.co--

"Data stunting yang ada di Kota Palembang per bulan Juli berdasarkan e-PPBGM Tahun 2023 berjumlah 720 anak, jadi ada peningkatan 221 anak dari data di bulan April," ujarnya.

BACA JUGA:Angkasa Pura II Siap Layani Arus Mudik

"Kami mengharapkan kepada PT Angkasa Pura II terus memberikan bantuan dari Kecamatan Sukarami untuk bisa melebar ke Kecamatan lainnya yang sangat membutuhkan," harapnya. 

Dia juga mengatakan, jika ada temuan baru anak stunting oleh Tim Pendamping Keluarga (TPK) segera harus berkoordinasi dengan tim kesehatan. 

"Karena Dinas Kesehatan yang bisa mengatakan anak tersebut stunting atau tidak," terangnya. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: