Kapan Suzuki Celerio Hadir di Indonesia? Simak Info Selengkapnya

Kapan Suzuki Celerio Hadir di Indonesia? Simak Info Selengkapnya

Suzuki Celerio 2023 tipe hatchback yang ditunggu kehadirannya di Indonesia.--dok : sumeks.co

SUMEKS.CO - Pabrikan otomotif raksasa Jepang, Suzuki tampaknya terus berinovasi dengan menghadirkan mobil hatchback Suzuki Celerio.

Dengan harga yang nyaman dikantong, Suzuki Celerio berada di segmen hatchback yang sangat di rekomendasi menjadi mobil keluarga kecil, karena dibekali spesifikasi mesin yang mumpuni.

Selain spesifikasi mesin, mobil ini sangat ramah konsumsi bahan bakar, namum ada satu hal lagi yang membuat Suzuki Celerio ini unggul dari rivalnya.

Hal itu adalah harga, Suzuki Celerio ditawar dengan harga di bawah Rp 100 jutaan, atau berada di kisaran harga Rp 97 jutaan saja.

BACA JUGA:Spesifikasi Terbaru Suzuki Celerio Hatchback, Harga Rp 97 Juta, Ukuran Mungil Top Speed-nya Mumpuni!

Dengan harga murah, mobil ini tetap dibekali dengan fitur-fitur canggih yang tidak kalah dari mobil hatchback lain.

Sebut saja fitur keselamatan, fungsi pengisi daya.Untuk bagian mesin, Suzuki Celerio ini hadir dengan mesin Dual VVT K-Series yang dibekali dengan teknologi Idle Start-Stop.


Suzuki Celerio 2023 tipe hatchback.--dok : sumeks.co

Mesin berkode K10B 1.0 liter 3 silinder katup, berkapasitas 988 cc tersebut mampu menyeburkan tenaga 65,7 HP dalam 5.500 rpm dan tenaga torsi maksimal 65 Nm pada 3.500 rpm.

BACA JUGA:Tawarkan Kemewahan Interior, Suzuki Celerio Saingi Honda Brio, Totoya Agya dan Daihatsu Ayla

Tenaga tersebut disalurkan ke roda depan melalui tranmisi, Suzuki Celerio menawarkan dua tranmisi, yakni tranmisi manual lima percepatan dan tranmisi otomatis (CVT) empat pecepatan.

Sama seperti mobil di segemn hatchback lainnya, Suzuki Celerio juga meberikan konsumis bahan bakar yang super irit, yakni 26,67 km per liter.

Untuk kapasitas tangkinya sediri mobil Suzuki ini dapat menampung bahan bakar hingga 35 liter dan dapat melaju hingga jarak 910 km dalam satu kali pengisian bahan bakar.

Selanjutnya, Suzuki Celerio memberikan penawaran fitur dan tekonologi canggih sepertu fitur immobilizer (anti maling).

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: