Ditunjuk Jadi 'Penjaga' Stok Pangan Nasional saat El Nino 2023, Gubernur Sumsel Menyiapkan Langkah Strategis

Ditunjuk Jadi 'Penjaga' Stok Pangan Nasional saat El Nino 2023, Gubernur Sumsel Menyiapkan Langkah Strategis

Ditunjuk jadi penyangga pangan nasional, Gubernur Sumsel telah menyiapkan langkah strategis.-foto:wiwik-

 ‘’Kita siaga, meski menurut ramalam, musim kemarau tahun ini bakal lebih ekstrem,’’ kata Gubernur Sumsel Herman Deru.

BACA JUGA:Herman Deru Hadiri Pengajian Ahad PON Pesantren Romadhon, Ajak Jama’ah Tetap Bersyukur

Cuaca ekstrem, matahari yang panas mendidih, kekeringan bisa memicu kebakaran hutan.

Menurut Herman Deru, dirinya telah menginstruksikan seluruh jajaran, kepala melakukan tindakan pencegahan dan preventif. 

‘’Kemarau tahun ini cukup panas mendidih  berbeda dengan dua tahun belakangan, jadi khusus Sumsel di 10 Kabupaten ada kewaspadaan khusus lagi Karhutla.’’

Herman Deru  juga mengaku pihaknya sudah   diingatkan  Mentan  bahwa Sumsel menjadi penyangga pangan nasional. 

Ditunjuk jadi penyangga pangan nasional, Gubernur Sumsel telah menyiapkan 3 langkah strategis.


Menteri Pertanian RI, Prof Syahrul Yasin Limpo mengapresiasi langkah Gubernur Sumsel H Herman Deru yang mana begitu perhatian terhadap majunya sektor pertanian.--

"Nah rumusnya sudah diberikan Pak Menteri antara lain menghadapi El Nino. Sehingga produksi padi terjaga,’’ kata Herman Deru.

1. Memperbanyak perbanyak fungsi embung 

2. Menjaga ketersediaan air dalam menjaga kelembaban tanah. 

BACA JUGA:Herman Deru Duduk Bareng Bupati Banyusian, Sebut Harganas ke-30 Tahun 2023 Miliki Dampak Positif Bagi Sumsel

3. Melibatkan  kerjasama sama dengan pihak terkait. 

‘’Mudah-mudahan bisa mencapai target yang dinginkan Pak Mentan surplus 1 juta ton beras," katanya.

Ssaat hadir pada Rapat Koordinasi (Rakor) Antisipasi Iklim Ekstrim El Nino bertempat di Griya Agung Palembang, Senin 17 Juli 2023, Mentan Yasin menegaskan pentingnya provinsi penyangga kebutuhan pangan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: