Ini Lho, Cara Membuat Sate Ayam Empuk dan Enak Seperti di Kedai Sate Terkenal

Sate, makanan yang terbuat dari daging sapi, kambing atau ayam dengan saos kacang atau kecap.--dok : sumeks.co
600 gr paha ayam fillet
3 siung bawang putih
5 siung bawang merah
1 sdt ketumbar
6 cm lengkuas, iris
5 sdm kecap manis
1 buah jeruk nipis
1 sdt garam
1 sdt kaldu bubuk
¼ sdt merica
300ml air
Bahan saus :
120gr kacang tanah goreng
3 siung bawang putih, potong
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: