Catat Judulnya, Berikut 7 Rekomendasi Film akan Tayang di Bioskop di Palembang Saat Libur Akhir Tahun 2022

Catat Judulnya, Berikut 7 Rekomendasi Film akan Tayang di Bioskop di Palembang Saat Libur Akhir Tahun 2022

Ilustrasi untuk 7 rekomendasi film bioskop terbaru. --net

Film ini akan tayang pada tanggal 23 Desember 2022.

Mindcage (16 Desember 2022)

Film ini bergenre thriller dan akan tayang pada 16 Desember mendatang. 

Mindcage bercerita tentang detektif Jake Doyle dan Mary Kelly yang sedang mencari bantuan dari seorang pembunuh berantai kejam bernama The Artist yang sedang dipenjara.

BACA JUGA:Sridevi Prabumulih Tampil Memukau Konser Grand Final Dangdut Academy 5

Mereka ingin mengungkap kasus peniru dari The Artist yang sedang menajdi buron di kota.

I Wannna Dance with Somebody

Sinopsis I Wanna Dance with Somebody menceritakan tentang biografi seorang penyanyi legendaris, Whitney Houston. 

I Wanna Dance with Somebody akan memperlihatkan sebuah perayaan yang menggembirakan, emosional, dan memilukan dari kehidupan salah satu vokalis R&B tersebut.

Film ini akan tayang pada tanggal 23 desember 2022.(*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: