Jelang Bulan Ramadhan, Berikut Tips Bugar dan Anti Loyo Saat Berpuasa
SUMEKS.CO - Menyambut bulan Ramadhan sangat penting agar tubuh tetap bugar dan anti loyo saat berpuasa kelak.
BACA JUGA:Jelang Bulan Ramadhan, Berikut Tips Bugar dan Anti Loyo Saat Berpuasa
Mulailah untuk melakukan perubahan pada pola makan dan pola hidup yang sehat.
Tak lupa dengan menerapkan pola tidur yang cukup untuk menjaga kesehatan tubuh ketika menjalani ibadah puasa.
BACA JUGA:5 Tips Pola Hidup Sehat dan Tidak Lesu Saat Menjalankan Ibadah Puasa
Dlansir dari laman halodoc, yuk simak tips menjaga kesehatan tubuh menyambut puasa di bulan Ramadhan, cek penjelasan berikut ini:
1. Mulai sekarang perbanyak minum air putih
Salah satu tips menjaga kesehatan tubuh menyambut bulan ramadhan ialah dengan memperbanyak asupan air putih mulai sekarang.
BACA JUGA:Menu Khas Buka Puasa Saat Ramadan, Ini 8 Manfaat Kolang-kaling Bagi Kesehatan Tubuh
Dalam waktu satu atau dua minggu sebelum bulan puasa tiba,
cobalah untuk meningkatkan asupan air putih agar membuat tubuh berada dalam kondisi hidrasi yang lebih optimal.
Mulai lah dengan minum satu atau dua gelas air putih lebih banyak dalam sehari agar mengurangi risiko dehidrasi saat tubuh seharian berpuasa.
2. Sarapan lebih awal
BACA JUGA:Catat! Ini Menu Ramah Kolesterol untuk Buka Puasa