Itel Zeno 10 Disupport Fitur Virtual RAM dengan Tampilan Layar IPS LCD

Itel Zeno 10 Disupport Fitur Virtual RAM dengan Tampilan Layar IPS LCD--
SUMEKS.CO - Itel Zeno 10 menjadi salah satu rekomendasi ponsel mid-range yang hadir dengan dukungan fitur virtual RAM serta memiliki layar IPS LCD.
Layar Itel Zeno 10 memiliki ukuran 6,6 inci dengan teknologi IPS LCD, memberikan sudut pandang yang luas dan warna yang terlihat lebih alami.
Itel Zeno 10 Disupport Fitur Virtual RAM dengan Tampilan Layar IPS LCD--
Resolusi HD+ memastikan tampilan yang tajam, cocok untuk menonton video atau bermain game.
Tingkat kecerahannya cukup tinggi, membuat layar tetap nyaman dilihat bahkan saat digunakan di bawah sinar matahari langsung. Layar ini dirancang untuk memberikan pengalaman visual yang maksimal bagi pengguna.
BACA JUGA:itel S25 Ultra: Ponsel Murah yang Menawarkan Tampilan Elegan ala HP Flagship
Fitur Virtual RAM pada Itel Zeno 10 memungkinkan perangkat untuk memanfaatkan sebagian ruang penyimpanan internal sebagai tambahan RAM.
Dengan fitur ini, kapasitas RAM dapat diisi hingga 12GB, sehingga meningkatkan kemampuan multitasking.
Pengguna dapat menjalankan lebih banyak aplikasi secara bersamaan tanpa khawatir perangkat menjadi lambat.
Fitur ini sangat berguna untuk pengalaman yang lebih lancar, terutama saat bermain game atau menggunakan aplikasi berat.
BACA JUGA:Itel P55 5G: Ponsel Canggih Punya Performa Handal Berkat Chipset Dimensity 6080
BACA JUGA:Itel Zeno 10 Punya Keamanan Handal serta dukungan Fitur NFC!
Kapasitas baterai Itel Zeno 10 yang besar, yaitu 5.000 mAh, menjadi salah satu keunggulan utamanya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: