Sejak Subuh, Ratu Dewa Pimpin Langsung Penanganan Banjir di Kota Palembang

Ratu Dewa tinjau langsung penangan banjir di beberapa lokasi Kota Palembang.-Foto: dok sumeksco-
"Antisipasi jangka pendek kami upayakan pembersihan sumbatan air dan juga mendorong air lebih cepat dengan sistem pompa, dan upaya lain termasuk menurukan alat berat pada wilayah tertentu," kata Dewa.
Langkah jangka pendek penanganan banjir Ratu Dewa akan perbanyak pompa air.
Selain dilakukan langkah anstisipasi dan penanggulangan, pihaknya juga berharap dan meminta doa semua agar hujan yang turun ini dapat membawa manfaat dan tidak menimbulkan bencana yang lebih meluas.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: