Siapa Rektor UIN Raden Fatah Periode 2025-2029? Berkas 10 Bakal Calon Rektor Resmi Diserahkan

Siapa Rektor UIN Raden Fatah Periode 2025-2029? Berkas 10 Bakal Calon Rektor Resmi Diserahkan--
Setelah melalui proses penilaian kualitatif oleh senat, berkas para bakal calon rektor akan diserahkan ke Kementerian Agama RI pada 11 Maret 2025 untuk tahapan seleksi selanjutnya.
Menuju Kepemimpinan Baru UIN Raden Fatah.
Serah terima berkas ini menjadi langkah awal dalam proses regenerasi kepemimpinan di UIN Raden Fatah Palembang.
Dengan sepuluh bakal calon yang memiliki kompetensi akademik dan pengalaman kepemimpinan yang mumpuni, diharapkan pemimpin yang terpilih nantinya dapat membawa inovasi dan kemajuan bagi universitas ini.
Seluruh civitas akademika UIN Raden Fatah Palembang kini menantikan proses seleksi selanjutnya serta hasil akhir dari pemilihan rektor untuk periode 2025-2029.
Siapakah yang akan memimpin UIN Raden Fatah ke era baru? Jawabannya akan segera terungkap dalam waktu dekat
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: