Antisipasi & Cegah Pencurian Sepeda Motor saat Salat Tarawih, Personel Polsek Tanjung Batu Lakukan Pengamanan

Antisipasi & Cegah Pencurian Sepeda Motor saat Salat Tarawih, Personel Polsek Tanjung Batu Lakukan Pengamanan

Personel Polsek Tanjung Batu Ogan Ilir saat melakukan pengamanan ibadah salat tarawih di Masjid Walimah Tanjung Batu. --

Selama kegiatan berlangsung, situasi tetap aman dan terkendali tanpa adanya laporan kejadian kriminal

Polsek Tanjung Batu mengimbau masyarakat untuk tetap waspada dan segera melaporkan hal mencurigakan kepada pihak kepolisian guna menjaga keamanan bersama.

Pengamanan yang dilakukan personel Polsek Tanjung Batu di Masjid Walimah ini, lantaran tidak ingin pencurian sepeda motor terjadi kembali. 

Pasalnya, beberapa waktu lalu, sepeda motor seorang jemaah Masjid Walimah, hilang dicuri oleh Orang Tidak Dikenal (OTD). 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait