Mudik Lebih Hemat! Tiket Pesawat Diskon hingga 14 Persen, Cek Ini Jadwalnya

Mudik Lebih Hemat! Tiket Pesawat Diskon hingga 14 Persen, Cek Ini Jadwalnya

Pemerintah Beri Potongan Harga Tiket Pesawat umtuk pemudik, Simak Periode dan Syaratnya--

BACA JUGA:Peluang Emas, Sewa Tenant di Rest Area Jalan Tol Trans Sumatera (JTTS) Diskon 50 Persen

BACA JUGA:PRAKTIS! Bayar BPJS Pakai DANA: Ada Diskon Spesial Hingga 50 Persen Lho, Begini Caranya!

Penyesuaian Harga Avtur: Harga bahan bakar pesawat (avtur) dikurangi di 37 bandara di seluruh Indonesia.

Pengurangan Fuel Surcharge: Biaya tambahan bahan bakar (fuel surcharge) juga dikurangi untuk meringankan beban maskapai dalam menetapkan harga tiket.

Insentif Pajak PPN DTP: Pemerintah melalui Kementerian Keuangan memberikan insentif tambahan berupa Pajak Pertambahan Nilai (PPN) yang sebagian ditanggung oleh negara sebesar 6 persen.

"Yang lebih membahagiakan, terima kasih kepada Ibu Menteri Keuangan, kali ini ada insentif tambahan dari pemerintah berupa PPN yang sebagian ditanggung pemerintah sebesar 6 persen," tambah AHY.

Pejabat yang Hadir dalam Pengumuman

Konferensi pers yang digelar pada Sabtu pagi ini juga dihadiri oleh sejumlah pejabat tinggi negara, termasuk:

Menteri Keuangan, Sri Mulyani Indrawati, Menteri BUMN, Erick Thohir, Menteri Perhubungan, Dudy Purwagandhi, Menteri Pekerjaan Umum, Dody Hanggodo, Wakil Menteri Pariwisata, Ni Luh Puspa, Sekretaris Kabinet, Teddy Indra Wijaya

Dorongan Pemerintah untuk Meningkatkan Konsumsi Domestik

Dalam kesempatan yang berbeda, Airlangga menegaskan bahwa pemerintah terus berupaya menggerakkan konsumsi dalam negeri selama Ramadan dan Lebaran. 

Salah satu cara yang ditempuh adalah dengan mendorong Kementerian Pariwisata untuk menggelar berbagai acara dan event guna meningkatkan permintaan makanan dan minuman selama periode ini.

"Upaya-upaya seperti ini akan membantu menahan pertumbuhan ekonomi tetap kuat pada kuartal pertama tahun ini. Setelah April, kita akan evaluasi kembali, tetapi tetap harus ada event, baik menjelang liburan sekolah maupun saat periode kembali ke sekolah," jelasnya.

BACA JUGA:BPS Palembang Sebut Diskon Tarif Listrik Pengaruhi Deflasi yang Cukup Besar

BACA JUGA:Promo Awal Bulan! Gunakan Kode DANA Baru di Tokopedia dan Dapatkan Diskon Hingga Rp30.000 Beserta Bebas Ongkir

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: