3 Calon Pelatih Anyar yang Bakal Singkirkan Indra Sjafri Usai Gagal Bawa Timnas U-2- ke Piala Asia 2025

Kabar mengenai pemecatan Indra Sjafri santer terdengar pasca gagal membawa Timnas Indonesia ke Piala Aisa U-20 2025.--
Mengingat, banyak pemain yang akan bertambah usia dalam beberapa tahun kedepan, sehingga tidak menutup kemungkinan Nova Arianto bisa melatih Timnas U-20.
2. Winston Bogarde
BACA JUGA:CEK Lawan Perdana Timnas Indonesia U-20, Indra Sjafri 23 Skuat Siap Tempur di Piala Asia 2025
BACA JUGA: Garuda Muda Siap Beraksi! Timnas Indonesia U-17 Hadapi Grup Neraka di Piala Asia 2025
Pesepakbola legenda Barcelona, Winston Bogarde, dinilai cocok menggantikan peran Indra Sjafri sebagai pelatih Timnas Indonesia U-20.
Sosok Winston Bogarde tercatat mengawali karier sebagai pelatih FC Volendam U-18 pada 2008.
Setelah itu, Winston Bogarde menjadi asisten pelatih di Ajax Amsterdam U-21 pada 2017-2020.
Di musim panas 2020, ia diajak Erik Ten Hag untuk menjadi asisten pelatih Ajax Amsterdam senior (2020-2022).
BACA JUGA:Alhamdulillah, Garuda Muda Terbang Tinggi, Timnas Indonesia U17 Pastikan Tiket ke Piala Asia 2025
Bahkan, pelatih 54 tahun ini juga pernah menjadi asisten pelatih Patrick Kluivert di Adana Demirspor sejak Juli-September 2023
3. Kurniawan Dwi Yulianto
Kurniawan Dwi Yulianto saat ini berstatus pelatih striker Timnas Indonesia U-20 yang layak diberi kesempatan menjadi pelatih kepala.
Sosok pelatih berusia 48 tahun ini juga memiliki pengalaman melatih yang mentereng.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: