Daftar Calon Pemain Naturalisasi yang Jadi Incaran Patrick Kluivert, Bikin Tim Asia Ketar-ketir!
Daftar calon pemain naturalisasi Timnas Indonesia yang menjadi incaran pelatih Partrick Kluivert--
Pemain satu ini sudah menyatakan ketertarikan untuk membela Timnas Indonesia. Tinggal PSSI yang mau menyambut sang pemain atau tidak.
Jonathans diketahui memiliki darah keturunan dari kakeknya yang berasal dari Depok. Nama marganya merupakan salah satu dari 12 famili yang pernah mendiami wilayah itu di masa pemerintahan kolonial.
6. Tristan Gooijer
Pemain berusia 20 tahun ini belum menyatakan minat membela Timnas Indonesia atau tidak. Gooijer sendiri memang punya darah keturunan.
Saat ini, ia membela PEC Zwolle. Eliano Reijnders mungkin bisa membantu membujuk sang bek untuk berkostum Tim Merah Putih.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: