Calon Wakil Bupati OKI, Supriyanto dan Istri Nyoblos di TPS 02 Desa Tegal Sari
Paslon 02 OKI, Supriyanto dan istri nyoblos di TPS 02 Desa Tegal Sari, semoga berjalan aman. Foto : Dokumen/Sumeks.Co--
BACA JUGA:KPU Banyuasin Lakukan Monev Percetakan Surat Suara dan Alat Bantu Tunanetra untuk Pemilu 2024
"Petugas TPS sudah siap sejak pagi. Kami yang bertugas di TPS 8 Desa Sungai Sibur di Dusun IV ini aman dan kondusif," jelasnya, Rabu 27 November 2024.
Sama hal dengan pelaksanaan Pilkada di Desa Bumi Pratama Mandira, Kecamatan Sungai Menang, Kabupaten OKI. Dimana pelaksanaan pemungutan suara disana juga berjalan lancar dan aman.
Dimana Desa Bumi Pratama Mandira juga merupakan desa perairan. Transportasi kesana dengan menggunakan speedboat.
"Untuk lokasi TPS 01 Desa Bumi Pramata pelaksanaan pemungutan suara atau pencoblosan oleh masyarakat berjalan aman dan lancar," ungkap Bripka Andi Saputra yang bertugas pengamanan di TPS tersebut.
BACA JUGA:Hari Ini, KPU OKI Mulai Distribusikan Logistik Pemilu ke Kecamatan Perairan dan Terjauh
Dikatakan Andi, untuk lokasi TPS 01 di Desa Bumi Prtama Mandira ini adalah merupakan bangunan untuk para pegawai tambak gajian.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: