BARU Tau, Kutu Kucing Jangan Dipites-pites, Cat Lovers Wajib Coba Cara Paling Ampuh!
Cara paling ambyar basmi kutu kucing.-foto:dok sumeksco-
7. Gunakan sampo khusus
Kucing yang alami kutuan, harus rutin dimandikan dengan shampo khusus untuk kutu kucing.
BACA JUGA: Pecinta Kucing Merapat! Yuk Ketahui Asal Usul Julukan ‘Bapak Kucing’ untuk Ulama dari Nabi SAW
Langkah ini merupakan cara menghilangkan kutu kucing yang sederhana namun cukup efektif, karena kandungan dalam shampo akan membunuh kutu dan telurnya pada kucing.
8. Isolasi kucing
Hal yang terakhir harus dilakukan adalah memisahkan dan membatasi ruang gerak kucing yang kutuan.
Tujuannya supaya infeksi tidak menularkan pada kucing yang sehat.
BACA JUGA:Mengapa Kucing Begitu Menyukai Kardus? Inilah Alasan Obsesinya
BACA JUGA:Wow! Tembus Hingga Nyaris Rp2 Miliar, Inilah Deretan Kucing Termahal di Dunia Kucingnya Para Sultan
Selain itu untuk menghindari perpindahan kutu ke tempat lain di rumah seperti sofa atau bantal.
Karena, pada umumnya jenis parasit yang paling banyak dan paling sering menginfeksi tubuh kucing diantara parasit lainnya adalah kutu.
Bahkan, bisa membuat kucing selalu terlihat gelisah hingga terus menerus menggaruk tubuhnya yang terasa gatal akibat gigitan kutu ditubuhnya.
Jadi mulai sekarang berhenti pites-pitesin kutu kucing. Semoga informasi diatas bermanfaat. (*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: