Jabatan Luhut Pandjaitan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, di Atas Menko & Menteri, Setara Perdana Menteri?

Jabatan Luhut Pandjaitan di Pemerintahan Prabowo-Gibran, di Atas Menko & Menteri, Setara Perdana Menteri?

Luhut Binsar Pandjaitan, ditunjuk Presiden Prabowo untuk menjadi Ketua Dewan Ekonomi Nasional yang akan membawahi 36 Menko, Menteri, dan Wamen. --

"Mentri sepanjang massa," lanjut netizen lain. 

"Mulyono 3 periode pke second account," kata netizen lainnya. 

"Ya sebut aja perdana menteri," ujar netizen. 

BACA JUGA:Baper se Indonesia Raya, Gegara Prabowo dan Tatiek Keciduk Saling Lirik, Netizen: HTS yang gak Pernah Putus

BACA JUGA:Anak Ideologis Prabowo Ditunjuk Jadi Menlu RI, Alumni SMA Nusantara, Saingan AHY Saat Pemilihan Ketua OSIS

Ada salah satu netizen, yang mengira bahwa Luhut Pandjaitan sudah tidak lagi dipakai dalam Pemerintahan Prabowo-Gibran. Akan tetapi, hal tersebut ternyata salah. 

"Kukira ga kepakai jadi menteri, malah dikasih tahta tertinggi diantara menteri. Respek lordddd," ungkap netizen. 

"Siapapun presidennya opung yg puny kuasa...ga pengen gitu istirahat nikmatin masa tua dgn tenang?," tanya netizen. 

"Ternyata omongan opung gak bisa dipercaya juga, katanya bakal pensiun setelah jokowi lengser," kata warga. 

BACA JUGA:Menteri Agama Baru Kabinet Prabowo-Gibran, KH Nasaruddin Umar, Ternyata Pernah Jadi Penasihat Raja Salman

BACA JUGA:Mayor Teddy Jadi Sekretaris Kabinet Prabowo-Gibran, Netizen Riang Gembira, Gantengnya Jadi Maksimal

"Padahal pernah ngomong di podcast dia mau pensiun gamau ngejabat lagi," sebut netizen. 

Sebelumnya, di Kabinet Kerja masa pemerintahan Presiden Joko Widodo dan Wakil Presiden Ma'ruf Amin, Luhut Binsar Pandjaitan menjabat sebagai Menko bidang Kemaritiman dan Investasi. 

Fenomena Luhut cukup menarik. Pasalnya, dua hari sebelumnya Luhut telah pamit dan minta maaf kepada masyarakat. 

Luhut juga mengantarkan Presiden ke 7 Joko Widodo (Jokowi) pulang kampung ke Solo. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: