Begini Cara Menyambungkan Bluetooth HP Android dan iPhone ke Speaker!

Begini Cara Menyambungkan Bluetooth HP Android dan iPhone ke Speaker!

Mendengarkan music melalui speaker mungkin akan membuat telinga lebih lega, karena suara yang dihasilkan lebih terang dank eras. --net

BACA JUGA:Nokia C32 Smartphone Entry-Level Dukung Performa Multitasking Harian, Harga Terjangkau yang Ramah Kantong

4. Klik OK dan selesaikan pemasangan

Tidak jarang pada saat menyambungkan Bluetooth speaker ke HP Android atau iPhone terjadi kesalah atau error. Berikut beberapa cara mengatasi error seperti tidak bisa tersambung. 

1. Jika pengguna tidak menemukan perangkat yang ingin disambungkan, coba aktifkan atau non aktifkan mode Bluetooth pada ponsel untuk memindai ulang. 

2. Jika tidak dapat menyambung kembali ke perangkat yang telah dipasangkan, dapat memasngkan kembali ponsel dengan speaker Bluetooth menggunakan prosedur seperti yang telah dijelaskan di atas. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: