INFO BMKG: Cuaca Palembang Hari Ini, 1 September 2024: Berawan Peluang Hujan Ringan di Siang Hari

INFO BMKG: Cuaca Palembang Hari Ini, 1 September 2024: Berawan Peluang Hujan Ringan di Siang Hari

INFO BMKG:Cuaca Palembang Hari Ini, 1 September 2024: Berawan Peluang Hujan Ringan di Siang Hari. Foto: Suci Sumeks.co--

 Kelembapan naik sedikit menjadi 68%, dan angin bertiup lebih kencang dari arah Timur dengan kecepatan 9 km/jam. 

Suhu terus turun pada pukul 22:00 WIB, menjadi 28°C dengan kelembapan yang lebih tinggi, yaitu 74 persen.

Dan, dan angin yang tetap bertiup dari arah Timur dengan kecepatan 9 km/jam.

Pada pukul 23:00 WIB, langit akan kembali cerah berawan dengan suhu yang turun lagi menjadi 27°C dan kelembapan yang meningkat menjadi 79%.

BACA JUGA:Siap Siaga! 16 Titik Panas Berisiko Diguncang Gempa Megathrust, Indonesia di Zona Mengerikan?

BACA JUGA:Yogyakarta Diguncang Gempa Magnito 5,6! BMKG: Megathrust Kian Ancam Indonesia, Waspada Datang Susulan!

 Angin tetap bertiup dari arah Timur dengan kecepatan yang stabil di 9 km/jam.

Jadi Cuaca di Palembang hari ini diperkirakan akan berfluktuasi dengan kondisi berawan yang mendominasi sepanjang hari, dan peluang hujan ringan pada siang hari. 

Suhu akan mencapai puncaknya pada siang hari dengan angka 33°C, sebelum menurun secara bertahap saat malam hari tiba. Bagi warga Palembang yang beraktivitas di luar ruangan.

Disarankan untuk membawa payung atau jas hujan, terutama pada siang hari saat kemungkinan hujan ringan muncul. 

Pastikan juga untuk tetap terhidrasi dan menghindari aktivitas berat di luar ruangan pada siang hari yang panas.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: