Smartphone OPPO A79 Miliki Layar Lebih Luas dan Tingkat Kecerahan hingga 680 Nits

Smartphone OPPO A79 Miliki Layar Lebih Luas dan Tingkat Kecerahan hingga 680 Nits

Ponsel OPPO A79, hadir dengan layar IPS LCD berukuran 6,72 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel (Full HD+).--beritasatu.com

BACA JUGA:Xiaomi Siapkan Kejutan Besar, Smartphone dengan Chipset Kustom Meluncur 2025

OPPO A79 sudah dibekali fitur pengisian daya cepat, SuperVOOC 33 W. Untuk pengisian penuh baterai dibutuhkan waktu 74 menit saja. 


Smartphone OPPO A79, hadir dengan layar IPS LCD berukuran 6,72 inci dengan resolusi 1080 x 2400 piksel (Full HD+).--net

Keunggulan yang lebih menarik lagi, OPPO A79 memiliki fitur giroskop. Memungkinkan pengguna untuk membidik lawan dalam geme dengan cara yang tidakb iasa. 

Seperti ketika main game PUBG Mobile, perangkat dapat digerak-gerakan untuk memindahkan crosshair. 

BACA JUGA:Itel P55 5G: Smartphone Terjangkau dengan Teknologi 5G dan Fitur Canggih

BACA JUGA:Oppo Reno 6 Pro 5G Smartphone High-End dengan Seluruh Fitur Berkelas, Performanya Sat Set

Selanjutnya ada sensor sidik jari di samping ponsel, kompas, akselerometer dan proksimitas serta tipe pengisian daya dalam bentuk USB-C 2.0. 

OPPO A79 juga menyediakan fitur Bluetooth 5.3 yang mendukung antarmuka A2DP, LE dan aptZ HD. Untuk konektivitas, ponsel ini mendukung jaringan seluler 5G, Wi-Fi 5 dual band dan NFC. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: