Performa di Olimpiade Paris 2024 Mengecewakan, BL Indonesia Salahkan PBSI, Sebut ada 15 Dosa

Performa di Olimpiade Paris 2024 Mengecewakan, BL Indonesia Salahkan PBSI, Sebut ada 15 Dosa

Bentuk kekecewaan BL Indonesia gegara atlet bulutangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024, sebut ada 15 dosa PBSI. --

15. PERTAMA DALAM SEJARAH TANPA WAKIL MS DI R16 OG DAN WAKIL XD DI QUARTERFINAL OG! 

Akun X ini juga membahas tentang prestasi-prestasi atlet bulutangkis Indonesia di bawah kepemimpinan Agung Firman Sampoerna dan Alex Tirta, yaitu :

- Asian Games 2023 (0 gelar)

- BWC 2023 (0 gelar)

- WTF 2023 (0 Gelar)

- Mencetak sejarah 0 wakil MS di R16 dan 0 wakil XD di quarterfinals Olympic Games!!! 

BACA JUGA:2 Kali Telan Kekalahan, Apriyani/Fadia Gagal Melaju ke Perempat Final Bulutangkis Olimpiade Paris 2024

BACA JUGA:Bulutangkis Olimpiade Paris 2024! 3 Wakil Indonesia Raih Kemenangan Perdana di Fase Grup

BL Indonesia ini juga membandingkan dengan pembinaan atlet bulutangkis yang dilakukan China. 

Menurutnya, Liang Wei Keng/Wang Chang baru saja dipasangkan pada 2022 lalu, sudah namun bisa menmbus final Olimpiade Paris 2024.

"PBSI punya atlet bertalenta kek Minions, AhHend, Fajri, Jojo, Ginting, Vito, Chico, Pramel, Prifad, Jorji, dll, malah dianggurin," tulisnya. 

"Efek pengusaha prostitusi Alexis dijadiin pimpinan ya gini nih," katanya lagi. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: