Spesifikasi Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3, Solusi Bagi yang Mempunyai Mobilitas Tinggi

Spesifikasi Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3, Solusi Bagi yang Mempunyai Mobilitas Tinggi

Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3, merupakan solusi bagi yang mempunyai mobilitas tinggi.--dok: sumeks.co

SUMEKS.COTablet menjadi solusi bagi yang mempunyai mobilitas tinggi dan membutuhkan perangkat dengan layar lebih luas untuk bekerja. 

Sebagian orang terkadang mungkin tidak terlalu nyaman dengan layar smartphone yang tentunya lebih kecil. Itulah mengapa tablet sangat dibutuhkan. 

Menjawab kebutuhan sebagian orang tersebut, Xiaomi juga telah menawarkan berbagai tipe tablet. Salah satu diantaranya tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3. 

Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3 merupakan tablet dari Xiaomi yang menawarkan kecanggihan dan desain yang modis. 

BACA JUGA:Rekomendasi Tablet Terbaik untuk Kerja, Libas Semua Kerjaan Dimana Saja dan Kapan Saja!

BACA JUGA:Nokia T20, Tablet Android Rp1 Jutaan dengan Fitur Playback Video Hingga Resolusi 2K


Tablet menjadi solusi bagi yang mempunyai mobilitas tinggi dan membutuhkan perangkat dengan layar lebih luas untuk bekerja. --dok: sumeks.co

Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3 teraru dibandrol dengan harga yang relative murah dan menjanjikan serta menawarkan dukungan fitur yang handal untuk kelasnya. 

Tablet ini sangat diminati karena ditawarkan dengan harga yang terjangkau oleh semua kalangan masyarakat. 

Kemampuan Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3, termasuk kategori tingkat atas, bukan murahan seperti harganya yang murah. 

BACA JUGA:Realme Pad Mini, Tablet dengan Kapasitas Baterai 7100mAh yang Mampu Bertahan Hingga 12 Jam

BACA JUGA:Samsung Galaxy Tab S9 Ultra: Tablet Favorit Layar Dynamic AMOLED 2X dan Refresh Rate 120 Hz, Segini Harganya!

Berikut spesifikasi Tablet Xcom Xiaomi Mi Pad 3, yang memiliki bodi ramping dengan dimensi 2000,4 x 132,5 x 7 mm. 

Tablet ini memiliki layar berukuran 7,9 inci dengan teknologi IPS dan resolusi 136 x 2048 piksel. Sementara untuk performasi didukung prosesor hexa core yang bertenaga dan handal. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: