Terbaru! Korban Meninggal Dunia Akibat Lahar Dingin Gunung Marapi Sumbar Jadi 41 Orang, 17 Lainnya Hilang

Terbaru! Korban Meninggal Dunia Akibat Lahar Dingin Gunung Marapi Sumbar Jadi 41 Orang, 17 Lainnya Hilang

Update terbaru korban banjir lahar dingin Gunung Marapi Sumatera Barat (Sumbar), bertambah dari sebelumnya 37 orang kini menjadi 41 orang meninggal dunia, dan 17 masih dalam proses pencarian.--

"Masih kita usahakan. Doakan supaya lancar," pintanya.

Abdul Malik turut mengimbau kepada warga di sekitar gunung marapi untuk selalu waspada.

Pasalnya, dikhawatirkan bakal ada banjir lahar dingin susulan. Mengingat, cuaca saat ini yang tak menentu bisa menimbulkan banjir susulan seperti sebelumnya.

BACA JUGA:Datangi Kantor DPD Golkar, Yan Anton Turun Gunung Demi Dukung Pak De Slamet Maju Pilkada Banyuasin 2024

BACA JUGA:Begini Dampak Erupsi Gunung Ruang Terhadap Penerbangan

Dengan adanya tingkat kewaspadaan kata Abdul Malik, diharapkan dapat meminimalisir adanya korban jiwa.

Pihaknya juga mengimbau masyarakat Kabupaten Tanah Datar yang bermukim di sekitar bantaran sungai yang berhulu ke Gunung Marapi, agar selalu waspada akan potensi risiko bahaya susulan.

"Tetap waspada akan potensi banjir susulan," imbuhnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: