4 HP Nokia Terbaru 2024 yang Beredar di Indonesia, Berikut Harga dan Spesifikasinya!

Nokia 5.4 merupakan HP Nokia terbaru tahun 2024 yang sudah beredar di pasar gadget Indonesia.--dok:sumeks.co
Performa Nokia G10 juga tidak perlu diragukan dengan chipset MediaTek Helio G25 Octa Core dan RAM 3GB serta ROM 32 GB. Bisa juga ditambahkan dengan MicroSD hingga 512 GB.
Spesifikasi Nokia G10
- Sistem Operasi : Android 11
- Chipset : MediaTek Helio G25, Octa Core up to 2.0 GHz
- GPU: Power VR GE8320
- RAM: 3 GB
- ROM: 32 GB
- Layar: IPS LCD 6.52 inci HD+ 1600x720 piksel
- Kamera depan: 8MP
- Kamera belakang: 13 MP + 2MP Macro + 2MP Depth
- Konektivitas: WiFi 2.4 GHz, Bluetooth 5.0, GPS
- Baterai: 5050 mAh
- Port: USB Type C
- Dimensi: 164.9x76x9.2 mm, berat: 194 g
Nokia C21 Plus
BACA JUGA: 3 Smartphone Pesaing Vivo V30e 5G, sudah Ada Chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1
BACA JUGA: 3 Smartphone Pesaing Vivo V30e 5G, sudah Ada Chipset Qualcomm Snapdragon 6 Gen 1
HP Nokia murah tebaru 2024 selanjutnya adalah Nokia C21 Plus, yang juga bekerja dengan sistem operasi Android 11.
HP ini hadir dengan layar seluas 6.52 inci sehingga cukup nyaman untuk dipakai belajar online atau berkomunikasi sehari-hari.
Performanya tetap lancar meski ditenagai chipset Octa Core hingga 1.6 GHz, RAM 3 GB dan ROM 32 GB.
Sementara ityu, kapasitas memori internal bisa ditambah dengan MicroSD hingga 256 GB.
BACA JUGA:Vivo V11 Pro, Smartphone dengan Desain Menawan, Performa Tangguh dan Layar Super AMOLED
BACA JUGA:POCO X6 Pro Turun Harga di Awal Mei 2024, Waktu yang Tepat Untuk Mengganti Smartphone Baru?
Keunggulan yang tidak kalah menarik dari Nokia C21 adalah kamera depan 5 MP dan kamera belakang 13 MP dan 2 MP.
Spesifikasi Nokia C21 Plus
- Sistem Operasi : Android 11
- Chipset : Unisoc SC9863A, Octa Core up to 1.6 GHz
- GPU: Power VR IMG8322
- RAM: 3 GB
- ROM: 32 GB
- Layar: IPS LCD 6.52 inci HD+ 1600x720 piksel
- Kamera depan: 5MP
- Kamera belakang: 13 MP + 2MP Macro + 2MP Depth
- Konektivitas: WiFi 2.4 GHz, Bluetooth 4.2, GPS
- Baterai: 4000 mAh
- Port: MicroUSB 2.0
- Dimensi: 164.8x75.9x8.55 mm, berat: 191 g
Nokia 5.4
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: