Asus Zenfone 11 Ultra: Lupakan Bodi Kompak, Ukuran Lebih Besar Menjanjikan Fitur yang Dahsyat

Asus Zenfone 11 Ultra: Lupakan Bodi Kompak, Ukuran Lebih Besar Menjanjikan Fitur yang Dahsyat

Zenfone 11 Ultra ini terbuat dari bahan material logam, maka tidak heran kalau hasil finishingnya akan lebih premium. --

SUMEKS.CO - Asus Zenfone 11 Ultra telah melupakan tradisi bodi kompak pada lini Zenfone, sebab hp baru ini hadir dengan desain yang lebih besar dan menjanjikan fitur yang dahsyat.

Padahal dalam beberapa tahun terakhir, seri Zenfone dari Asus selalu menghadirkan hp dengan performa andalan tapi dengan bodi yang kompak atau pas di tangan. 

Tetapi pada tahun 2024, pabrikan telah membuang konsep bodi kompak dengan Zenfone 11 yang telah menambahkan akhiran ultra pada namanya.

Sebagai perbandingan, Zenfone 10 memiliki layar diagonal 5,9 inci, sementara Zenfone 11 Ultra baru berukuran 6,78 inci. 

BACA JUGA:Dibekali RAM 12 GB, 3 HP POCO Murah Ini Miliki Kecepatan dan Performa Super!

BACA JUGA:Nokia X700 Pro Baru Mirip iPhone, Hp Murah yang Punya Desain Ciamik dan Spek Gahar


Asus Zenfone 11 Ultra telah melupakan tradisi bodi kompak pada lini Zenfone, sebab hp baru ini hadir dengan desain yang lebih besar dan menjanjikan fitur yang dahsyat.--

Dari ukuran layar saja telah diperlihatkan bahwa hp terbaru Zenfone 11 Ultra jauh lebih besar dan telah menjanjikan fitur yang dahsyat.

Zenfone 11 Ultra hadir dalam dua versi: dengan RAM 12 GB dan penyimpanan 256 GB, atau dengan RAM 16 GB dan penyimpanan 512 GB. 

Selain itu, hp Zenfone 11 Ultra ini tersedia dalam empat pilihan warna: hitam, abu-abu, biru, dan oranye. 

Menariknya, bingkai Zenfone 11 Ultra ini terbuat dari bahan material logam, maka tidak heran kalau hasil finishingnya akan lebih premium. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy Z Flip 5 Vs Motorola Razr Plus, Duel Hp Lipat Paling Kompetitif Abad Ini! Mana yang Terbaik?

BACA JUGA:Pengedar Sabu di Kemuning Ditangkap, Polisi Amankan 76 Paket dalam HP dan Powerbank yang Sudah Dimodifikasi

Jika itu belum cukup, bahkan Asus menggunakan layar dan casing belakang yang dilindungi oleh kaca. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: