Bukan Cuma Vitamin C, Ini Dia 5 Kandungan dalam Skincare yang Juga Punya Formula Mencerahkan Kulit Wajah

Bukan Cuma Vitamin C, Ini Dia 5 Kandungan dalam Skincare yang Juga Punya Formula Mencerahkan Kulit Wajah

kandungan dalam skincare yang mencerahkan selain vitamin c--

SUMEKS.CO - Kandungan dalam skincare yang juga punya formula untuk mencerahkan kulit wajah selain vitamin C.

Kandungan ini biasanya tersedia dalam varian skincare untuk mencerahkan dan terbukti ampuh digunakan.

Beberapa kandungan dalam skincare ini diantaranya ialah Niacinamide, Kojic Acid, Licorice Extract, Alpha Arbutin dan Glycolic Acid.

BACA JUGA:5 Produk Skincare Paling Ampuh Basmi Jerawat Hingga Ke Akarnya! Dapatkan Wajah Sehat Berseri

BACA JUGA:Rangkaian Skincare untuk Kulit Berminyak Bikin Wajah Bebas Kilap, Catat Urutannya!

Yuk langsung cek apa saja manfaat kandungan ini yang punya tugas utama mencerahkan wajah seperti vitamin C.

1. Niacinamide

Niacinamide, juga dikenal sebagai nicotinamide, adalah turunan dari vitamin B3 (niacin) dan memiliki berbagai manfaat untuk kesehatan kulit.

Niacinamide membantu pembentukan keratin, protein yang menjaga kulit tetap sehat dan kuat.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Best Combo Skincare Untuk Mengecilkan Pori, Kulit Kasar dan Bertekstur Langsung Mulus Cerah

BACA JUGA:4 Rekomendasi Skincare Beauty of Joseon yang Inovasi Kecantikan Alami Ala Perempuan Korea

Selain itu, niacinamide juga merangsang pembentukan lapisan ceramide yang berfungsi sebagai pelindung dan penjaga kelembapan jaringan kulit.

Niacinamide memiliki zat antiinflamasi dan antioksidan yang membantu meredakan peradangan, sehingga kulit bersih dari noda jerawat dan bercak-bercak kemerahan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: