4 Rekomendasi Masker Wajah Alami untuk Mengatasi Bopeng

4 Rekomendasi Masker Wajah Alami untuk Mengatasi Bopeng

Rekomendasi Masker Wajah Alami untuk Mengatasi Bopeng--

Madu adalah pelembap alami yang menjaga kelembapan kulit.

4. Masker Pisang

BACA JUGA:Rekomendasi 4 Favorit Toner yang Ampuh Basmi Jerawat dan Bekasnya, Bikin Wajah Berseri Saat Lebaran

BACA JUGA:4 Rekomendasi BB Cream Terbaik Bikin Wajah Bersinar Alami, No Dempul!

Masker pisang bisa menjadi pilihan yang baik untuk mengatasi bopeng di wajah. Pisang mengandung berbagai nutrisi yang dapat membantu meremajakan kulit dan mengurangi tampilan bekas jerawat.

Bopeng merupakan bagian dari proses alami tubuh untuk menyembuhkan luka, bopeng ditandai dengan cekungan di kulit, jadi makin banyak bopeng, permukaan kulit akan tampak bergelombang dan terasa kasar.

Bopeng di wajah sering kali mengganggu penampilan, karena itulah ada berbagai tips perawatan kulit yang bisa dilakukan untuk menyamarkan bopeng dan membuat kulit mulus kembali.

Sebenarnya cara menyamarkan bopeng di wajah bisa disesuaikan dengan jenis bopeng dan keparahan serta kondisi kulit masing-masing setiap orangnya.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Masker Wajah Ampuh Menghilangkan Bruntusan, Gak Perlu Insecure Lagi!

BACA JUGA:Catat! 5 Tips Mengatasi Milia di Wajah, Ampuh Bikin Kulit Mulus Lagi

Bopeng pada wajah adalah kondisi di mana bekas luka seperti cekungan atau benjolan muncul akibat proses penyembuhan yang tidak sempurna. Istilah ini sering digunakan dalam praktek dermatologi dan estetika.

Memencet jerawat hingga luka merupakan penyebab utama munculnya bopeng pada wajah.

Bopeng adalah bekas luka yang terbentuk dari jerawat atau komedo yang dipencet hingga mengakibatkan jaringan kulit rusak dan meninggalkan bekas. 

Mencoba menghilangkan jerawat dengan cara memencet akan merusak struktur kulit dan ini lah yang menjadi faktor utama terbentuknya bopeng pada wajah. 

BACA JUGA:5 Rekomendasi Facial Wash Wardah yang Ampuh Menyamarkan Pori-pori Wajah, Bikin Kulit Mulus dan Glowing

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: