4 Tips Memilih Warna Lipstik Sesuai Undertone Agar Wajah Terlihat Lebih Cerah

4 Tips Memilih Warna Lipstik Sesuai Undertone Agar Wajah Terlihat Lebih Cerah

Beberapa tips memilih warna lipstik yang sesuai dengan undertone kulit agar wajah terlihat lebih cerah dan gak pucat.--

Ciri khas: Kulit dengan undertone hangat biasanya memiliki nuansa kuning, peach, atau emas.

Warna lipstik: Pilih warna-warna hangat seperti merah bata, oranye terang, cokelat hangat, dan coral.

• Cool Undertone

Ciri khas: Kulit dengan undertone dingin biasanya memiliki nuansa merah muda, biru, atau ungu.

Warna lipstik: Pilih warna-warna dingin seperti merah berry, pink terang, plum, dan mauve.

• Neutral Undertone

BACA JUGA:Merapat Bestie! Ini 5 Rekomendasi Lipstik Merah yang Coocok Dipakai Saat Perayaan Imlek 2024

BACA JUGA:Ladies Ini 4 Rekomendasi Lipstik Matte Wardah Anti Luntur, Pilihan Terbaik untuk Tampil Cantik Seharian

Ciri khas: Kulit dengan undertone netral tidak terlalu dominan hangat atau dingin.

Warna lipstik: Pilihan warna lebih fleksibel, bisa mencoba warna-warna dari kedua spektrum hangat dan dingin.

3. Coba Bandingkan dengan Perhiasan

Coba bandingkan kulitmu dengan perhiasan emas dan perak. Jika kulitmu terlihat lebih bersinar dengan emas, kamu memiliki warm undertone. 

Sebaliknya, apabila lebih cocok dengan perak, kamu memiliki cool undertone.

BACA JUGA:8 Rekomendasi Lip Balm Halal yang Sudah Terdaftar di MUI, Bikin Bibir Lembab dan Sehat

BACA JUGA:Cegah Pecah-pecah! Ini Varian Lip Balm Wardah Solusi Bibir Sehat dan Cantik Saat Puasa

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: