Bika Ambon: Kue Tradisional yang Menggugah Selera untuk Menu Lebaran, Super Lembut dan Praktis!

Bika Ambon: Kue Tradisional yang Menggugah Selera untuk Menu Lebaran, Super Lembut dan Praktis!

ada beberapa resep membuat Bika Ambon yang super lembut dan berserat cocok untuk sajian lebaran yang mengunggah selera. --

BACA JUGA:Resep Pempek Ikan Khas Palembang yang Lembut jadi Sajian Nikmat Saat Lebaran, Ini Rahasia Biar Gak Bau!

• 1 batang serai (ambil bagian putihnya dan memarkan)

• 1/4 sendok teh garam

Bahan Biang:

• 1 sendok teh ragi instan

• 1 sendok makan gula pasir

• 1 sendok makan terigu

• 50 ml air hangat

BACA JUGA:Resep Dendeng Balado yang Bikin Nagih dan Pedas Nampol Sekali Gigitan

BACA JUGA:Resep Marble Cake yang Super Lembut dan Enak, Cocok untuk Sajian Lebaran, Dijamin Anti Gagal!

Langkah-langkah:

Pertama siapkan semua bahan terlebih dahulu jika sudah siap tahap pertama ialah membuat biang yaitu dengan campurkan semua bahan biang hingga rata. Diamkan selama 15 menit.

Tahap selanjutnya ialah dengan merebus santan yaitu dengan rebus santan bersama daun jeruk, serai, dan garam dengan api kecil sampai mendidih. Angkat dan diamkan hingga suhunya turun.

Setelah itu mengocok Telur dan Gula yaitu dengan kocok kuning telur dan gula hingga gula larut, kemudian  Menambahkan Tepung Sagu dan Santan yaitu dengan masukkan tepung sagu dan hasil rebusan santan tadi secara bergantian. Aduk rata.

Kemudian menambahkan bahan biang yaitu dengan masukkan bahan biang. Aduk hingga rata secara keseluruhan lalu Diamkan selama minimal 2 jam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: