Jangan Asal Kirim Hampers Lebaran, Perhatikan Hal Ini Biar Tetap Dapat Pahala dan Terhindar dari Sifat Khianat

Jangan Asal Kirim Hampers Lebaran, Perhatikan Hal Ini Biar Tetap Dapat Pahala dan Terhindar dari Sifat Khianat

hal yang perlu diperhatikan saat mengirim hampers lebaran--

BACA JUGA: Jaga 7 Sunnah Rasulullah SAW Ini Selama Hidup, Bisa Jadi Sebab Mulianya Seorang Muslim di Bumi dan Langit

Namun jangan sampai mengirim hampers lebaran dengan niat yang ditunggangi maksud lain atau mengharapkan sesuatu.

Niat sendiri merupakan amalan hati yang juga turut mendapat penilaian dari Allah SWT dan hanya Allah serta orang tersebut yang mengetahuinya.

Seorang muslim diajarkan oleh agama islam bahwa dengan niat yang tulus dan ikhlas akan membuat amal perbuatan lebih bernilai di mata Allah SWT.

Hal ini seperti hadits yang disabdakan oleh Rasulullah Shallallahu ‘alaihi wa sallam,

BACA JUGA:Let’s Check! Items Wajib Untuk Perempuan Muslim Saat Traveling, Sudah Ada Semua di Tasmu?

BACA JUGA:Peristiwa Besar di Bulan Sya’ban, Peralihan Kiblat Umat Muslim dari Baitul Maqdis ke Masjid Haram

“Sesungguhnya amalan itu tergantung niatnya dan seseorang akan mendapatkan sesuai dengan apa yang diniatkan” HR. Bukhari dan Muslim.

Lantas bagaimana dengan orang yang memberikan hadiah namun dengan maksud dan tujuan tertentu?

Khalifah Umar bin Khattab radhiyallahu’anhu mengemukakan pengertian mengenai as-suht adalah seseorang yang berpengaruh di lingkungan.

Sumber kekuasaan menjadi perantara dengan menerima imbalan bagi orang lain yang berkepentingan sehingga penguasa tadi meloloskan keperluan orang tersebut.

BACA JUGA:Rekomendasi Muslim Apps yang Bakal Berguna Banget, Permudah Ibadah Cukup dari Gadget

BACA JUGA:Muslim Wajib Tahu! 6 Aspek yang Wajib Diupgrade untuk Mencapai Hidup yang Lebih Baik

Dengan perkataan lain, as-suht selalu ada penyalahgunaan kekuasaan atau kewenangan untuk memperkaya diri sendiri atau orang lain dengan menerima imbalannya.

Dalam hal ini, hampers lebaran hukumnya haram karena termasuk gratifikasi atau penyuapan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: