Ide Menu Sahur Simpel dan Praktis, Kaya Serat dan Vitamin Dijamin Anti Laper Selama Puasa
menu sahur yang mudah dibuat dan cepat kaya gizi dan vitamin--
- 1 sdt kecap asin
- Gula, garam, dan kaldu bubuk secukupnya
- Bawang goreng untuk taburan
BACA JUGA:Menggoda Lidah! Resep Es Teler Sultan yang Manis dan Menyegarkan, Cocok Jadi Menu Buka Puasa
BACA JUGA:Ide Menu Smoothie Buah yang Segar untuk Buka Puasa, Begini Resepnya!
Cara membuat :
1. Rendam jamur tiram dengan air panas selama 2-3 menit, lalu suwir-suwir sesuai selera.
2. Tumis bawang putih hingga harum dan matang.
3. Tambahkan sedikit air, tunggu hingga mendidih, masukkan jamur dan cabai rawit.
BACA JUGA:Menggoda Lidah! Resep Es Teler Sultan yang Manis dan Menyegarkan, Cocok Jadi Menu Buka Puasa
4. Bumbui dengan gula, garam, merica, kecap asin, dan kaldu bubuk. Aduk rata dan koreksi rasanya.
5. Masukkan potongan daun bawang, angkat, taburi dengan bawang goreng, dan sajikan.
2. Telur Dadar Gulung Saus Asam Manis
Bahan-bahan :
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: