Konsumsi 7 Jenis Buah Ini Saat Sahur & Buka Puasa, Dijamin Tetap Segar Meski Kerja Seharian di Bulan Ramadan

Konsumsi 7 Jenis Buah Ini Saat Sahur & Buka Puasa, Dijamin Tetap Segar Meski Kerja Seharian di Bulan Ramadan

Jenis buah yang dianjurkan untuk dikonsumsi saat sahur dan buka puasa--

BACA JUGA:Buah Salak Isi Narkoba? Modus Baru Terungkap, Cek Faktanya Disini

Buah blewah memiliki manfaat yang baik untuk kesehatan diantaranya, mengandung kalium, vitamin A, B, dan C, serta serat.

Selain itu, blewah juga baik untuk melancarkan pencernaan tubuh. Oleh karena itu, buah ini sangat baik untuk dikonsumsi ketika berbuka puasa.

3. Semangka

Buah yang baik dikonsumsi untuk berbuka puasa keempat adalah semangka. Semangka juga termasuk salah satu buah untuk berbuka puasa yang direkomendasikan.

BACA JUGA:Jarang Diketahui! Ini 9 Manfaat Buah Pala untuk Kesehatan Tubuh, Nomor 7 Sangat Penting

Buah ini kaya kandungan air, sehingga dapat mencegah dehidrasi yang bisa terjadi setelah seharian berpuasa. 

Buah ini mudah dicerna, sehingga sangat mudah untuk memenuhi energi dan cairan tubuh. Bukan hanya itu, buah ini juga mengandung banyak zat antioksidan, vitamin, dan mineral. 

4. Pepaya

Selain manis, buah pepaya sangat cocok untuk dijadikan sebagai makanan atau minuman saat berbuka puasa.

BACA JUGA:5 Aneka Olahan Buah Rambutan Praktis, Jadi Camilan Enak yang Bikin Nagih

Di dalam buah pepaya banyak mengandung vitamin yang bisa membantu menyegarkan tubuh pasca berpuasa sehari penuh.

5. Alpukat

Buah yang baik dikonsumsi untuk berbuka puasa pertama adalah alpukat. Buah ini juga memiliki banyak manfaat, terlebih jika dikonsumsi saat berbuka puasa. 

Konsumsi buah ini dapat mengembalikan energi dengan cepat. Selain itu, buah ini juga mengenyangkan yang membuat Anda tidak berlebihan saat berbuka puasa.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: