Rahasia Terungkap! Suzuki Burgman Street 125 EX Bikin Geleng-geleng: Fitur Canggih, Hemat Bahan Bakar, Harga M

Rahasia Terungkap! Suzuki Burgman Street 125 EX Bikin Geleng-geleng: Fitur Canggih, Hemat Bahan Bakar, Harga M

Burgman Street 125 EX--dok:Sumeks.co

BACA JUGA: Suzuki akan Rilis Burgman Street 125, Generasi Z Pasti Sudah Gak Sabar

  • Dashboard Digital

Selain penggunaan lampu LED, keunggulan lain yang ditawarkan kendaraan roda dua Suzuki ini ialah sudah dibekali dashboard digital.

Ini berfungsi menampilkan informasi penting seperti jarak tempuh, bahan bakar, speedometer, jam, hingga indikator lainnya.

Dashboard digital ini juga menawarkan fitur Eco Assist yang menghadirkan sinyal warna hijau atau biru pada layar.

BACA JUGA:Gaya Mana? New Suzuki Burgman 200, Yamaha NMax dan Honda PCX, Berikut Spesifikasinya

Tentunya ini membatu pengendara mengemudi dengan lebih  hemat bahan bakar, tanpa khawatir mogok saat digunakan.

  • Ruang Penyimpanan Luas

Burgman Street 125 EX  juga sudah menyiapkan ruang penyimpanan yang luas di bawah jok.

Sehingga ini memberikan ruang ekstra serta bisa tempat menampung helm ukuran besar atau barang-barang lainnya.

BACA JUGA: Suzuki Burgman 125 Bakal Jadi Saingan Berat Yamaha Lexi? Ini Penampakannya

Ruang penyimpanan ini juga sudah dibekali dengan lampu dan soket pengisian daya USB.

  • Desain Elegan

Salah satu keunggulan yang dihadirkan oleh Burgman Street 125 EX adalah desain yang elegan dan sporty, dengan garis-garis tegas dan aerodinamis. 

Sktutik ini juga menawarkan warna-warna yang menarik, seperti hitam, putih, dan biru. 

Harga Burgman Street 125 EX

Kabar gembira untuk seluruh penggemar Suzuki yang ada di Indonesia, hal ini karena Burgman Street 125 EX sudah hadir di tanah.

BACA JUGA:SUV Legendaris Suzuki Jimny 5 Pintu Resmi Mengaspal di IIMS 2024, Pilihan Off-Road Terbaik Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: