Jangan Panik Jika Handle Rem Mobil Keras, Ini Penyebabnya!
Jangan Panik Jika Handle Rem Mobil Keras, Ini Penyebabnya--dok:Sumeks.co
Jangan Panik Jika Handle Rem Mobil Keras, Ini Penyebabnya!
SUMEKS.CO - Handle rem mobil sering merasa keras atau bahkan tidak bisa digunakan, ini biasanya disebut dengan ngebegel tentunya ini menjadi masalah serius bagi pengemudi.
Perasaan tidak nyaman, kerusakan sistem tem, hingga risiko kecelakaan adalah beberapa konsekuensi yang bisa ditimbulkan akibat rem handle tidak berfungsi dengan optimal.
Ada beberapa penyebab mengapa rem mobil menjadi keras, salah satunya jarang melakukan servis secara berkala.
Karena itu servis mobil bukan hanya rutinitas saja, melainkan agar komponen yang ada di kendaraan bisa berfungsi dengan baik.
BACA JUGA:Sangat Mudah! Ini 5 Cara Merawat Kaki-kaki Mobil Agar Tetap Optimal dan Sehat
Yuk, simak pembahasan penyebab utama rem handle mobil yang keras dan solusi yang bisa dilakukan untuk mengatasi masalah tersebut.
Penyebab Handle Rem Keras
Rem handle atau rem tangan merupakan salah satu komponen yang penting untuk diperhatikan saat digunakan berkendara.
Pengendara harus memalukan pemeriksaan secara rutin dan servis secara berkala di bengkel langganan kalian.
BACA JUGA:Jangan Tunggu Rusak, Ini Waktu yang Tepat Servis AC Mobil agar Tetap Sejuk
Berikut ini beberapa penyebab rem mobil sering keras, simak ulasannya berikut ini:
- Tegangan Kabel Terlalu Tinggi
Salah satu penyebab umum rem handle yang keras ialah tegangan kabel rem tangan yang terlalu tinggi.
Kalian bisa menyesuaikan kembali tegangan kabel rem tangan yang sesuai dengan rekomendasi pabrikan.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: