Satlantas Polres Ogan Ilir Gelar Police Goes to School di SMKN 1 Indralaya Selatan, Ini Tujuannya!

Satlantas Polres Ogan Ilir Gelar Police Goes to School di SMKN 1 Indralaya Selatan, Ini Tujuannya!

Satlantas Polres Ogan Ilir saat melakukan kegiatan Police Goes to School di SMKN 1 Indralaya Selatan, Kamis, 1 Februari 2024.--

Terpisah, Kepala SMKN 1 Indralaya Selatan, Eddy Dharmansyah mengatakan, pihaknya memberikan apresiasi yang setinggi-tingginya kepada Satlantas Polres Ogan Ilir. 

BACA JUGA:Cegah Kemacetan, Satlantas Banyuasin Larang Truk Bermuatan 14 Ribu Ton Melintas di Jalintim Palembang-Betung

"Karena telah memberikan pemahaman kepada anak-anak terkait kegiatan-kegiatan yang tidak baik dilakukan oleh pelajar," ungkapnya. 

Eddy berharap, anak didiknya dapat menyerap pemahaman dari polisi, sehingga juga bisa diterapkan di kehidupan sehari-hari. 

"Sangat bagus dalam menertibkan siswa dalam berkendaraan, karena siswa sangat perlu pemahaman tentang berbagai tata cara berkendara yang benar," katanya lagi. 

BACA JUGA:KEREN! Satlantas Polres Muara Enim Tanamkan Budaya Tertib Berlalu Lintas Sejak Dini

Eddy menyebut, ini bentuk kepedulian luar biasa dari Polri terkhusus Polres Ogan Ilir terhadap pelajar yang ada di Kabupaten Ogan Ilir.(*) 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: