Tips Parenting Islami untuk Anak Laki-Laki, Menyiapkan Generasi Shalih di Zaman Modern

  Tips Parenting Islami untuk Anak Laki-Laki, Menyiapkan Generasi Shalih di Zaman Modern

Seorang ayam bermain bersama anak laki-lakinya.--dok : sumeks.co

BACA JUGA:Tinggalkan 6 Perkara Ini, Auto Rezeki Mengalir Seperti Anak Sungai

Anak laki-laki yang terbiasa mandiri nantinya akan mudah mengatur berbagai urusannya sendiri terlebih ketika sudah berumah tangga. 

7. Menanamkan Akhlaq dan Berbakti Pada Orang Tua

Rasulullah shalallahu ‘alaihi wa sallam bersabda : “Sesungguhnya aku diutus hanya untuk menyempurnakan kemuliaan akhlak.”

Mengingat hadits ini, penting bagi para orang tua untuk menanamkan akhlaq kepada anak agar berperilaku baik. 

BACA JUGA:9 Rekomendasi Ponpes Terbaik untuk Pendidikan Anak di Kota Palembang

Menanamkan akhlaq yang baik kepada anak laki-laki akan membangun hatinya untuk saling memiliki rasa kasih sayang, tidak egois dan rasa kepedulian. 

Anak laki-laki juga diajarkan untuk berbakti kepada orang tua karena menjadi hal yang wajib bagi setiap muslim.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: