5 Doa yang Dianjurkan Rasulullah SAW Agar Terhindar dari Bala' Musibah Dunia dan Selamat di Akhirat

5 Doa yang Dianjurkan Rasulullah SAW Agar Terhindar dari Bala' Musibah Dunia dan Selamat di Akhirat

Doa agar terhindar dari bala musibah di dunia dan selamat di akhirat--

BACA JUGA:Mau Doa dan Hajat Cepat Terkabul? Kerjakan 7 Amalan Khusus di Hari Jumat Ini, Apapun Pasti Allah Ijabah

“Ya Allah, hindarkanlah kami dari malapetaka, bala dan bencana, kekejian dan kemungkaran, sengketa yang beraneka,".

"Kekejaman dan peperangan, yang tampak dan tersembunyi dalam negara kami khususnya, dan dalam negara kaum muslimin umumnya. Sesungguhnya Engkau Ya Allah Maha Berkuasa atas segala sesuatu,".

3. "Allahumma inni a’udzubika min jahdil balaa-i wa darkisyaqa- i wa syamaatatil a’daa-i,".

"Ya Allah, aku berlindung kepada-Mu dari bala yang berat, kecelakaan yang menimpa, ketentuan yang jelek, serta kejahatan musuh yang zalim.

BACA JUGA:15 Cara Agar Doa Cepat Terkabul Meski yang Diminta Mustahil Terwujud, Semua Hajat Diijabah Oleh SWT

4. "Bismillahilladzi laa yadhurru ma’asmihi syai-un fil ardhi wa laa fis samaa’ wa huwas samii’ul ‘aliim,".

“Dengan menyebut nama Allah, tidak ada sesuatu pun di bumi maupun di langit yang dapat membahayakan. Dia adalah Dzat yang Maha Mendengar lagi Maha Mengetahui,”.

Doa ini berasal dari Utsman bin Affan ra. Beliau berkata bahwa Rasulullah SAW pernah bersabda:

“Tidaklah seorang hamba mengucapkan setiap pagi dari setiap harinya dan setiap petang dari setiap malamnya kalimat: bismillahilladzi laa yadhurru sebanyak tiga kali, maka tidak akan ada apa pun yang membahayakannya.” (HR. Abu Daud no. 5088, Tirmidzi no. 3388, dan Ibnu Majah no. 3388)

BACA JUGA:8 Doa Agar Terhindar dari Bala' dan Musibah, Sangat Dianjurkan untuk Diamalkan Tiap Hari

5. "Allohumma innii as-alukal ‘afwa wal ‘aafiyata fid dun-yaa wal aakhiroh. Allohumma innii as-alukal ‘afwa wal ‘aafiyata fii diinii wa dun-yaaya wa ahlii wa maalii. Allohumas-tur ‘awrootii wa aamin row’aatii. Allohummahfazh-nii mim bayni yadayya wa min kholfii wa ‘an yamiinii wa ‘an syimaalii wa min fawqii wa a’uudzu bi ‘azhomatika an ugh-taala min tahtii.

“Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kebajikan dan keselamatan di dunia dan akhirat. Ya Allah, sesungguhnya aku memohon kebajikan dan keselamatan dalam agama, dunia, keluarga, dan hartaku,"

"Ya Allah, tutupilah auratku (aib dan sesuatu yang tidak layak dilihat orang) dan tenteramkanlah aku dari rasa takut,"

"Ya Allah, peliharalah aku dari muka, belakang, kanan, kiri, dan atasku. Aku berlindung dengan kebesaran-Mu agar aku tidak disambar dari bawahku (oleh ular atau tenggelam dalam bumi dan bencana lain yang membuat aku jatuh),”.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: