Dijamin Seru! 8 Destinasi Tempat Wisata Akhir Tahun di Kota Pagaralam, Tunggu Apa Lagi?

Dijamin Seru! 8 Destinasi Tempat Wisata Akhir Tahun di Kota Pagaralam, Tunggu Apa Lagi?

Air terjun curup penumpahan di Desa Dempo Rejo, Dempo Makmur, Kecamatan Pagaralam Utara, Kota Pagaralam. -Foto : Niskiah/Sumeks.co-

SUMEKS.CO - Akhir tahun 2023 telah tiba, libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2024 telah didepan mata. Sejumlah anak-anak sekolah di akhir pun libur.

Hal ini tentu disambut dengan gembira oleh para siswa. Setelah berbulan-bulan belajar di sekolah, mereka akhirnya bisa beristirahat dan menghabiskan waktu bersama keluarga.

Libur Nataru 2024 merupakan momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak orang, terutama untuk melepas penat setelah bekerja atau belajar selama berbulan-bulan.

Namun, tidak semua orang bisa menikmati liburan ini dengan maksimal. Sebagian orang justru merasa kebingungan untuk menentukan tujuan wisata atau kegiatan yang akan dilakukan selama liburan.

BACA JUGA:Wajar Saja Jika Tel Aviv Hari Ini Dibombardir Hamas! Rasulullah Pernah Lakukan Ini

Ada berbagai kegiatan yang bisa dilakukan anak-anak selama libur Nataru. Mereka bisa menghabiskan waktu bersama keluarga di rumah, berlibur ke tempat wisata, atau berkumpul dengan teman-teman.

Adanya libur Nataru 2024 tentu menjadi momen yang ditunggu-tunggu oleh banyak masyarakat. Setelah berbulan-bulan bekerja atau belajar.

Berikut beberapa destinasi tempat libur Nataru 2024, dirangkum SUMEKS.CO yang bisa dijadikan referensi libur Nataru 2024 di Kota Pagaralam

1. Air terjun curup penumpahan

Air Terjun Curup Penumpahan adalah air terjun yang terletak di Desa Dempo Rejo, Kecamatan Pagaralam Utara, Kota Pagaralam, Sumatera Selatan.

Air terjun yang memiliki ketinggian sekitar 100 meter dan lebar sekitar 10 meter. Air terjun ini mengalir dari dalam tanah dan langsung jatuh ke kolam di bawahnya. 

BACA JUGA:Puluhan Murid SDN Desa Babatan Saudagar Ogan Ilir Antusias Ikuti Sosialisasi Gemar Membaca

Air Terjun Curup Penumpahan memiliki pemandangan yang sangat indah dan unik. Air terjun ini tidak mengalir dari sungai atau tebing, melainkan langsung dari dalam tanah. Hal ini membuat air terjun ini terlihat seperti air yang tumpah dari langit.

Air Terjun Curup Penumpahan masih tergolong sebagai destinasi wisata baru. Namun, air terjun ini sudah mulai ramai dikunjungi wisatawan, terutama saat akhir pekan atau hari libur.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: