Terlalu Dermawan, Melintas Saja Orang Terkaya Sepanjang Masa Ini Sebabkan Inflasi

Terlalu Dermawan, Melintas Saja Orang Terkaya Sepanjang Masa Ini Sebabkan Inflasi

Kisah perjalanan naik haji Mansa Musa yang selama hidupnya dikenal sangat dermawan.--

Lawalo, salah satu dari 7 anak Bilal bin Rabbah, bermigrasi ke Mali dan menetap di sana. Setelah generasi demi generasi berlalu, akhirnya ada keturunan dia yang jadi penguasa Mandinka. 

BACA JUGA:Doa Paling Ampuh Mendatangkan Harta, Dijamin Kaya Raya

Kemudian runtuh, dan ganti menjadi Kekaisaran Mali. Bapak dari Mansa Musa yang bernama Faga Laye, keponakan dari Sundiata Keita, pendiri Kekaisaran Mali. 

Karena memang sudah keturunan keluarga kerajaan, dari kecil kehidupan Masa Musa sudah bergelimang harta. 

Tapi karena Mansa bukan keturunan langsung dari raja, hingga bukanlah yang diharapkan jadi raja. Sampai akhirnya disuatu hari pemimpin Kekaisaran Mali waktu itu Mansa Abubakari II, sepupunya Musa, mutusikan berlayar ke Samudra Atlantik bersama 2.000 kapal.

Raja ini melakukan ekspedisi. Tapi sebelum Mansa Abubakari II ini berangkat, dia menunjuk Mansa Musa menjadi penguasa sementara. 

BACA JUGA:Mau Hidup Sukses? Pesan Ustaz Adi Hidayat Amalkan Ayat ini, Kaya Raya Mendadak

Namun, Abubakari ini tidak pernah kembali. Banyak sejarawan yang percaya kalau Mansa Abubakari II dan timnya tenggelam diperjalanan. Sebab mereka tidak ada latar belakang bangsa penjelajah. 

Karena Mansa Abubakar II tidak perna kembali, tahun 1312, Mansa Musa naik tahta. 

Sebelum Musa berkuasa, Kekaisaran Mali memang sudah stabil dan besar. Karena peninggalan Sundiata Keita, pendiri Kekaisaran Mali, kekayaan mereka hampir semuanya berasal dari perdagangan emas dan garam.

Hampir setengah dari seluruh emas yang ada di Afrika, Eropa dan Asia waktu itu  berasal dari tiga tambang emas besar dimiliki mereka. 

BACA JUGA:Apakah Bisa Dapat Rezeki Tanpa Usaha? Ustad Adi Hidayat Bongkar dan Berikan Wejangan Khusus Tentang Rezeki

Ditambah perdagangan garam yang ditambang di Sahara yang waktu itu nilainya tinggi. Dimasa kepemimpinan Mansa Musa ini ke Kaisaran Mali terus memperluas kekuasaannya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: