Video Kontroversial Atas Namakan Suku di OKU Dipolisikan ke Polda Sumsel, Sebab Berpotensi Memicu Konflik

Video Kontroversial Atas Namakan Suku di OKU Dipolisikan ke Polda Sumsel, Sebab Berpotensi Memicu Konflik

Video kontroversial atas namakan suku di OKU dipolisikan ke Polda Sumsel, sebab berpotensi memicu konflik. foto: dok/sumeks.co.--

Video Kontroversial Atas Namakan Suku di OKU Dipolisikan ke Polda Sumsel, Sebab Berpotensi Memicu Konflik

PALEMBANG, SUMEKS.CO - Video kontroversial yang mengatasnamakan suku di kabupaten OKU, Sumsel dipolisikan ke Polda Sumsel.

Sebab berpotensi memicu konflik.

Laporan dibuat Perwakilan Ormas Barisan Pemuda Lengkiti Bersatu (BPLB) OKU.

Yang dilaporkan seseorang berinisial AI yang membuat pernyataan sikap di video itu. 

BACA JUGA:Siber Polda Sumsel Bekuk Seorang Pria dan 2 Wanita Muda yang Promosikan Situs Judi Online Asal Kamboja

Pernyataan itu akhirnya membuat suku lainnya tersinggung.

Ini berpotensi menimbulkan terjadinya konflik antar suku di OKU. Demikian isi laporan itu.

Perwakilan Ormas Barisan Pemuda Lengkiti Bersatu (BPLB) OKU mendatangi SPKT Polda Sumsel, Jumat 14 Juli 2023 siang. 

BACA JUGA:Kapolda Sumsel Serahkan PIN Emas dan Penghargaan Kapolri kepada Bupati PALI

Kedatangan mereka untuk membuat laporan terkait tersebarnya video pernyataan sikap yang mengatasnamakan salah satu suku di OKU.

Pernyataan sikap itu mendesak Kapolres OKU agar menangkap Ketua Ormas BPLB, H Muslimin Dja'far. 

Didampingi Ketua Pembina Ormas BPLB sekaligus sebagai tim kuasa hukum Sapriadi Syamsuddin SH MH membuat laporan ke SPKT Polda Sumsel. 

BACA JUGA:Siber Polda Sumsel Bekuk Seorang Pria dan 2 Wanita Muda yang Promosikan Situs Judi Online Asal Kamboja

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: