Waduh! Ki Sabdo Langit Nasehati Panji Gumilang Supaya Jangan Sombong, Matilah di Dalam Penjara Secara Ksatria

Waduh! Ki Sabdo Langit Nasehati Panji Gumilang Supaya Jangan Sombong, Matilah di Dalam Penjara Secara Ksatria

Ki Sabdo Langit nasehati Panji Gumilang supaya jangan sombong, matilah di dalam penjara secara ksatria. foto: TikTok @Ki Sabdo Langit/sumeks.co.--

“Aku pernah ngerasa, sehingga saatnya aku umur sekian ini, saatnya aku tenang, saatnya aku damai, saatnya aku dipuncak yang terdekat dengan Tuhanku,” urai Ki Sabdo Langit .

“Saatnya aku dipuncak yang terdekat dengan umatku, maka kebahagiaan hidupku akan aku dapatkan di masa-masa tuaku ini,” cetusnya. 

BACA JUGA:Digugat Panji Gumilang Rp1 Triliun, MUI Siap Bayar Rp1 Rupiah Kerugian Materil Saja, Kalau Perlu Rp10 Rupiah

“Dan aku akan memohon maaf kepada seluruh masyarakat Indonesia yang tidak nyaman, yang merasa bosan terhadap kesesatan dan penyesatan yang aku lakukan, dan aku akan berhadapan dengan hukum negara ini,” ujar Ki Sabdo Langit lagi.

“Kalau aku memang dipersalahakan secara hukum negara. Aku akan menghadapinya, aku akan masuk penjara dengan tenang,” katanya.

“Dan aku akan hidup tenteram di dalam penjara. Sampai aku mati”.

“Sebagai sesama muslim itu memang diwajibkan untuk…saling nasehat menasehati di dalam hal-hal yang hak dan saling menasehati di dalam kesabaran,” urai Ki Sabdo Langit.

BACA JUGA:Geger UAS Ambil Alih Komando Ponpes Al Zaytun Usai Panji Gumilang Jadi Tersangka, Ternyata Ini Faktanya

“Nah jadi gini, ketika ada orang yang menasehati, kita sebagai orang Islam sesama muslim yang dinasehati harus berterimakasih”.

“Matur suwun”

“Kenapa?” 

“Karena orang yang menasehati itu sebagai bentuk kasih sayang kepada saudaranya,” jawab Ki Sabdo Langit.

“Nah ke ahli nasehat sendiri, mestinya dia memberikan nesehat kepada orang lain itu sekaligus menasehati dirinya sendiri”.

BACA JUGA:Hari Ini MUI Umumkan Fatwa Penyimpangan Panji Gumilang, Memenuhi Permintaan Bareskrim Polri 10 Hari Lalu

“Adapun ahli nasehat lur, maka dia ada urusan khusus dengan Allah SWT”. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: