6 Tanaman Hias yang Wajib Dimiliki Pehobi, Selain Cantik Bisa Bikin Udara Fresh
Ilustrasi, 6 tanaman hias yang wajib dimiliki pehobi.--dok : sumeks.co
6 Tanaman Hias yang Wajib Dimiliki Pehobi, Selain Cantik Bisa Bikin Udara Fresh
PALEMBANG, SUMEKS.CO – Pehobi tanaman hias sepertinya wajib mengoleksi 4 tanaman hias ini. Selain cantik bisa bikin udara fresh juga.
Tanaman-tanaman ini perawatannya juga tidak terlalu ribet. Cukup letakan ditempat yang teduh dan rutin disiram.
Tentunya dapat juga menambahkan pupuk agar tanamannya tumbuh subur dan lebih tahan dari gangguan hama.
BACA JUGA:Tahan Air, Berikut 4 Jenis Tanaman Hias yang Cocok dengan Musim Hujan
Tanaman monstera deliciosa, atau yang lebih dikenal dengan nama tanaman lidah mertua, adalah tanaman hias populer yang memiliki daun besar dan berlubang.
Selain memberikan sentuhan alami pada ruangan, tanaman ini juga memiliki kemampuan untuk membersihkan udara dari polutan dan melembapkan lingkungan di sekitarnya.
Tanaman yang sering disebut lidah mertua ini adalah pilihan yang tepat untuk yang memiliki jadwal sibuk atau kurang berpengalaman dalam merawat tanaman.
BACA JUGA:Hilangkan Bau Tak Sedap, 5 Tanaman Hias Ini Bisa Ditempatkan Di Kamar Mandi
Sansevieria trifasciata adalah tanaman yang tahan dalam berbagai kondisi lingkungan, bahkan dalam cahaya rendah.
Selain itu, tanaman ini juga dikenal memiliki kemampuan untuk membersihkan udara dari zat-zat berbahaya seperti formaldehida dan benzene.
3. Pothos (Epipremnum aureum)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: