MERINDING! Aviwkila Rilis Lagu Honorer, Netizen: Nangis Dengar Lagu Ini, Saya 10 Tahun Teman Ada 20-30 Tahun

MERINDING! Aviwkila Rilis Lagu Honorer, Netizen: Nangis Dengar Lagu Ini, Saya 10 Tahun Teman Ada 20-30 Tahun

Penyanyi Aviwkila rilis lagu tentang honorer harus kuat menuai respon netizen. foto: @Aviwkila: Hei Kamu Honorer/sumeks.co. --

Hei, kamu

Terima kasih telah menjadi hebat

Jadi honorer terasa (memang) berat,

Kerja berat gaji bikin penat.

Kamu pasti kuat

Kamu pasti hebat

Kamu 'kan lewati segalanya

Karena kamu kuat

BACA JUGA:Honorer/PHL Dihapus 23 November 2023, Wali Kota Prabumulih Surati Presiden Jokowi

Hei, kamu

Tak harus selalu tampak tangguh

Hei, kamu

Menangislah tak perlu kau malu

Jadi honorer memang berat 

Demi keluarga kami harus kuat 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: