Sederet Klub Menanti Jay Idzes di Serie A Italia, Netizen Sarankan Klub Papan Tengah Saja

Sederet Klub Menanti Jay Idzes di Serie A Italia, Netizen Sarankan Klub Papan Tengah Saja

Sederet klub menanti Jay Idzes di serie A italia netizen sarankan klub papan tengah saja. foto: ig jay idzes/venezia.--

SUMEKS.CO - Sederet klub menanti Jay Idzes di Serie A Italia, namun netizen menyarankan agar Kapten Timnas Indonesia itu memilih klub papan tengah saja di Italia.

Alasan netizen simpel, agar Jay Idzes bisa mendapatkan menit bermain lebih banyak.

Tanpa kartu merah, Jay Idzes punya statistik yang clean sebagai bek tengah, meski klubnya Venezia terdegradasi ke Serie B.


Sederet klub menanti Jay Idzes di serie A italia netizen sarankan klub papan tengah saja. foto: ig jay idzes/venezia.--

Ini menjadi kabar sedih datang dari Venezia, klub Kapten Timnas Indonesia itu harus terdegradasi ke Serie B usai kalah lawan Juventus 2-3. 

BACA JUGA:Sedih Venezia Harus Terdegradasi, Kalah Lawan Juventus 2-3 Tanpa Diperkuat Jay Idzes

BACA JUGA:Apakah Venezia Bisa Bertahan di Serie A, Asa Jay Idzes Tuntaskan Misi Sebelum Pindah ke Klub Besar

Jika dilihat statistik Jay Idzes ini adalah ukuran statistik yang cukup clean untuk seorang bek tengah.

Kontrak Jay Idzes di Venezia masih panjang guys, sampai 30 Juni 2027 masih 2 tahun lagi.

“Tapi dengan statsitik begini masak sih nggak ada tim papan tengah Seri A yang mau ngangkut Bang Jay," kata pengamat sepakbola Bayor X (bukan.pundit), Selasa, 27 Mei 2025.

Venezia ini menurut Bayor X seperti klub yang numpang lewat saja di Serie A Italia.

BACA JUGA:Tanda Tangan Inisial J Pada Akun AC Milan Dikaitkan Dengan Jay Idzes, Apakah Bang Jay Sudah Here We Go!

BACA JUGA:Kocak Jay Idzes Dijewer Kakak Eliano Raijnders Saat Bentrok Venezia vs AC Milan Berkesudahan 0-2

“Ini menjadi kabar buruk dari Liga Italia El Capitano atau Bang Jay atau Jay Idzes resmi terdegrasi ke serie B usai B bersama timnya Venezia,” ujar Bayor X di awal video.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait