WOW! Intensitas Radiasi Inframerah Matahari Jatuh ke Lapisan Ionosfer Bumi Berkurang, Dampak Gerhana Matahari

WOW! Intensitas Radiasi Inframerah Matahari Jatuh ke Lapisan Ionosfer Bumi Berkurang, Dampak Gerhana Matahari

Gerhana Matahari Total akan terjadi pada 20 April 2023.--

BACA JUGA:Fenomena Langka Gerhana Matahari Hibrida akan Terjadi Dua Hari Sebelum Idul Fitri 1444 Hijriah

Untuk wilayah Indonesia bagian Barat sebagian bagian tengah akan mengalami gerhana matahari persial (sebagian).

Johan Muhamad Peneliti Pusat Riset Antariksa, Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) mengatakan GMT  wilayah timur Indonesia berlangsung 1 menit 16 detik.

Nah, daerah yang mengalami GMT 2023 Kabupaten Fakfak, Kabupaten Teluk Bintuni, Kabupaten teluk Wondama, Kabupaten Kepulauan Yapen dan beberapa daerah lain di Papua Barat dan sebagian Timor Leste.

GMT diprediski terjadi pukul 12.20 WIT atau 10.20 WIB dan puncaknya pada 13.57 WIT atau 11.57 WIB.

BACA JUGA:Gawat! 20 April 2023 Indonesia Timur Menghilang, Terdampak GMT

Sedangkan detikers di Jakarta dan wilayah Indonesia Barat lainnya bisa menyaksikan Gerhana Matahari Parsial pada pukul 09.29 WIB dengan puncaknya pada 10.45 WIB.

Dikabarkan menjelang akhir Ramadan 1444 Hijriah nanti akan ada fenomena alam yang langka terjadi di Indonesia.

Lalu fenomena alam apakah yang dimaksud dan seberapa bahayakah fenomena itu bagi masyarakat. 

Dalam unggahan video Snack Video  yang diunggah @CAMPURAN1982, Sabtu 15 April 2023, menyebutkan pada akhir Ramadan 1444 H, akan ada fenomena gerhana matahari langka. 

BACA JUGA:10 Mitos dan Cerita Mistis Gerhana Bulan Total

Dalam narasinya, fenomena gerhana matahari langka tersebut dikatakan oleh peneliti pusat antariksa Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andi Pangeran.

Andi Pangeran mengatakan fenomena langka gerhana matahari diperkirakan terjadi menjelang Hari Raya Idul Fitri 1444 H atau tepatnya tanggal 20 April 2023. 

Masih dikatakan dalam narasinya, seorang peneliti dari BRIN lainnya Johan Muhammad juga mengungkapkan gerhana matahari yang akan terjadi nanti merupakan gerhana yang sangat spesial. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: