Waspada Curanmor! Ini 4 Cara Mudah Mencegahnya

Waspada Curanmor! Ini 4 Cara Mudah Mencegahnya

Foto tangkapan layar yang memperlihatkan aksi dua pelaku curanmor. Foto : dokumen sumeks.co-Hetty-

3.Parkir di posisi terdalam Cara ini dinilai bisa menyulitkan maling ketika ingin meluncurkan aksinya. 

Karena saat terhalang motor lain, maling pasti akan berpikir dua kali untuk mengambil motor incarannya. 

“Biasanya maling akan mencari posisi yang paling mudah untuk dijangkau. Jadi kalau mau parkir, cari tempat yang agak ke dalam,” katanya. 

BACA JUGA:Komplotan Curanmor Muratara Beraksi di Musi Rawas, Keok

4.Pasang perangkat tambahan Saat ini sudah banyak tersedia di pasaran kunci pengaman tambahan. 

Salah satunya adalah gembok yang dikaitkan pada lubang cakram depan dan rantai belakang pada motor selain matik. 

“Yang pasti kunci ganda lebih dianjurkan karena sudah terbukti bisa mencegah pencurian,” katanya. 

BACA JUGA:Pakai KLX, Pelaku Curanmor Gasak Honda Beat di Parkiran Klinik dan Apotek

Perangkat tambahan yang disarankan adalah gembok cakram. Sebab, pelaku kejahatan minimal harus dua kali memposisikan dirinya dalam melakukan tindak kejahatan, yaitu membuka gembok cakram dan membobol kunci kontak.(kontan.co.id)

 

Artikel ini telah tayang di Kontan.co.id dengan judul "Ini 4 cara mudah mencegah pencurian kendaraan bermotor

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: kontan.co.id