Pengamat: Gegara Ini, Besar Kans Airlangga Menang Pilpres di 2024

Pengamat: Gegara Ini, Besar Kans Airlangga Menang Pilpres di 2024

Di urutan kedua nama Ganjar Pranowo kembali muncul sebagai pejabat publik yang kebijakannya berpengaruh positif pada kehidupan masyarakat.

BACA JUGA:Hasil Panel Survei Indonesia, Elektabilitas Airlangga Hartarto Tertinggi

Hasil survei yang menempatkan Airlangga sebagai kandidat calon presiden yang paling diinginkan publik ini sejalan dengan temuan terkait kriteria yang paling diinginkan responden memimpin pemerintahan setelah Presiden Joko Widodo-Maruf Amin.

Hasil survei LSI menemukan sebanyak 91,7 persen responden menginginkan sosok presiden yang mampu memperbaiki perekonomian dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat. (ril/wi2k)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: